' rel='icon' type='image/gif'/>

Kamis, 17 Februari 2011

Cara Membuat Scroll Bar Pada Blog

Sebenarnya sudah banyak blog yang memakai scroll bar pada blog. Apa itu scroll bar?
Scroll bar adalah kotak yang bisa kita gulung atas-bawah atau kiri-kanan untuk menemukan text yang tersembunyi.maka dari ituuuu Scrollbar ini amat berguna untuk menghemat ruang dalam blog kita, terutama untuk widget-widget dengan isian yang panjang.
Untuk membuatnya sebenarnya sangat mudah, Yang anda harus lakukan adalah :
  1.masuk ke blogger  pakai akun anda
  2.klik rancangan
  3.klik tambah gadget
  4.klik html/java script
  5.lalu copi kode di bawah ini :

<div style="overflow:auto; padding:5px; width:200px; height:80px; background-color: rgb(255, 255, 255); border:1px solid #ccc;">Tambahkan teks atau kode script disini</div>

Ganti Tulisan yang bercetak miring dengan text atau code anda sendiri
Selamat mencoba....


0 komentar:

Posting Komentar